ILUSTRASI Khadijah binti Khuwailid menjadi cinta pertama Nabi Muhammad SAW. Perannya sangat penting pada masa-masa awal syiar Islam. | DOK AP Charles R Arbogast

Kisah

Teladan dan Cinta Sang Istri Nabi

Khadijah binti Khuwailid sebagai istri Nabi Muhammad SAW berperan penting pada awal syiar Islam.

Suatu saat, Khadijah mendengar kabar seorang laki-laki yang terkenal paling tepercaya dan jujur di seantero Makkah. Pria itu bahkan mendapatkan julukan al-Amin dari publik. Lelaki yang masyhur itu tidak lain adalah Muhammad SAW SAW. Tingginya rasa hormat penduduk Makkah terhadap putra Abdullah bin Abdul Muthalib ini membuat Khadijah tertarik. Melalui utusannya,...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Terpesona Keindahan Islam, Samuel Shropshire Bersyahadat

Mualaf dari Amerika Serikat ini menemukan keindahan Islam kala bekerja di Arab Saudi.

SELENGKAPNYA

KH Muntaha, Teladan Mencintai Alquran

KH Muntaha merintis sejumlah lembaga pendidikan untuk cetak kader hafiz Alquran.

SELENGKAPNYA

Misi Besar Iblis di Balik Perceraian

Setiap keluarga berkewajiban memperkuat ketahanan keluarganya dengan iman dan takwa

SELENGKAPNYA