Apoteker menunjukkan obat sirop di salah satu apotek di Arcamanik, Kota Bandung, Rabu (19/10/2022). | REPUBLIKA/ABDAN SYAKURA

Kabar Utama

Penggunaan Obat Sirop Dihentikan Sementara

Hampir 50 persen pasien yang mengalami gangguan ginjal akut meninggal dunia.

JAKARTA – Penggunaan sekaligus penjualan semua obat cair atau sirop di Indonesia dihentikan sementara. Penghentian ini tidak hanya berlaku untuk sirop paracetamol, tetapi seluruh obat dalam bentuk cair. Langkah ini sebagai antisipasi dini pencegahan gangguan ginjal akut misterius pada anak yang terus meluas dan mengkhawatirkan. Juru bicara Kementerian Kesehatan (Kemenkes)...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

192 Kasus Gangguan Ginjal Akut Tersebar di 20 Provinsi

Harapan anak dengan gangguan ginjal akut misterius untuk sembuh total cukup besar.

SELENGKAPNYA

Anak Alami Ginjal Akut Kian Bertambah

Kasus anak meninggal akibat gangguan ginjal akut di DIY terkonfirmasi positif Covid-19.

SELENGKAPNYA

Jangan Sepelekan Gejala Ginjal Akut  

Kemenkes masih menyelidiki penyakit gagal ginjal akut misterius. 

SELENGKAPNYA