Pekerja menyelesaikan pembuatan alas kaki di Rumah Produksi Sirmione Footwear, Jalan Kolonel Masturi, Parongpong, Kabupaten Bandung Barat, Senin (19/9/2022). UMKM binaan Bank BJB tersebut mampu memproduksi 60-120 pasang alas kaki per hari. | REPUBLIKA/ABDAN SYAKURA

Kabar Utama

Bergerak Bersama Menjaga Ekonomi Bangsa

Pelaku UMKM masih banyak yang minim pengetahuan untuk melakukan ekspansi usaha.

JAKARTA -- Tantangan perekonomian masih besar meskipun pandemi Covid-19 mulai mereda. Dunia kini dihadapkan pada situasi yang lebih kompleks. Perang Rusia-Ukraina, krisis energi, kenaikan suku bunga, hingga lonjakan harga pangan menjadi ancaman yang harus diantisipasi bersama. Bangsa Indonesia harus bisa saling memperkuat dan bergerak bersama untuk menjaga perekonomian dari berbagai...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Habis Tiga Periode, Terbitlah Presiden Nyawapres

Yang lebih menarik, isu ini bukan bergulir dari kalangan politisi maupun pengamat.

SELENGKAPNYA

Dakwah Peradaban

Setiap kali Islam datang ke suatu tempat yang terjadi adalah penerapan ajaran Islam sebagai tamaddun atau peradaban.

SELENGKAPNYA

Jargon dan Slogan di Masa Pra-Gestapu

Karakter bahasa yang dipakai pada waktu itu benar-benar bercorak agresif.

SELENGKAPNYA