Pengunjuk rasa menuntut diboikotnya Israel dari pelaksanaan Olimpiade Paris di Saint-Denis, Prancis, pada April 2024. | AP Photo/Alexander Turnbull

Khazanah

Memasuki Ramadhan 2025, MUI Larang Konsumsi Produk Terafiliasi Israel

Strategi boikot yang tak berlandaskan fakta dinilai dapat berbahaya.

REPUBLIKA.ID, JAKARTA — Memasuki Ramadhan 1446 H/ 2025 M, Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengingatkan kembali adanya Fatwa MUI terkait dengan produk yang dihasilkan Israel dan terafiliasi dengan Israel. Peringatan MUI tersebut dalam rangka menjaga komitmen bangsa Indonesia dan masyarakat pada umumnya terkait dengan pembelaan Indonesia kepada Palestina. "Jangan mengonsumsi, jangan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Prabowo akan Lawan Spekulasi Harga Saat Ramadhan

Presiden memerintahkan kementerian untuk menjaga stabilitas harga bahan pokok.

SELENGKAPNYA

Sritex Resmi Diputus Bangkrut

Beban pengeluaran Sritex lebih besar dibandingkan pemasukan.

SELENGKAPNYA

Meretas Jalan Pulang Muslim Rohingya

Di Indonesia, ada sekitar 4.000 orang Rohingya yang mencari perlindungan.

SELENGKAPNYA