Pengungsi Gaza utara Warga Palestina dari keluarga Abu Nuqira menshalati kerabat mereka yang syahid dalam serangan udara Israel, di Rumah Sakit Al-Najjar, di kamp pengungsi Rafah, Jalur Gaza selatan, 26 Maret 2024. | EPA-EFE/HAITHAM IMAD

Kabar Utama

Abaikan Resolusi DK PBB, Israel Tetap Bombardir Gaza

Serangan udara Israel kemali tewaskan puluhan warga Gaza.

GAZA – Israel masih mengabaikan dorongan gencatan senjata selekasnya yang disepakati Dewan Keamanan PBB (DK PBB) dalam rapat pada Senin (26/3/2024) malam. Pada Selasa, kemarin, pesawat-pesawat tempur Israel tetap saja menyerang lebih dari 60 sasaran di Gaza. Militer Israel mengeklaim, sasarannya termasuk terowongan serangan dan bangunan yang diklaim digunakan pejuang...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Laporan PBB Tegaskan Israel Lakukan Genosida di Gaza

Pelapor PBB merekomendasikan embargo senjata terhadap Israel.

SELENGKAPNYA

DK PBB Akhirnya Sepakati Gencatan Senjata di Gaza

Israel langsung membatalkan rencana kunjungan pejabat ke AS setelah putusan DK PBB.

SELENGKAPNYA

Setelah Al-Shifa, Israel Serbu RS Al-Amal dan Nasser di Gaza

Saksi mata melaporkan terjadinya ruda paksa oleh tentara Israel di RS al-Shifa.

SELENGKAPNYA