Priyantono Oemar | Daan Yahya | Republika

Kisah Dalam Negeri

Mereka Tolak Menyebut Bahasa Indonesia Sebagai Bahasa Melayu

Aturan bahasa Melayu diusulkan diadopsi untuk aturan bahasa Indonesia.

OLEH PRIYANTONO OEMAR     Di hadapan peserta Kongres Bahasa Indonesia Pertama Juni 1938 di Solo, RM Soedarjo Tjokrosisworo selaku ketua Komite Penerima Kongres membacakan telegram dukungan dari MH Thamrin. “Selamat berkongres, serta mempermakloemkan Fraktie Nasional Volksraad akan berpidato bahasa Indonesia pemandangan oemoem sebagai penghargaan kongres. Fraktie Nasional, Thamrin,” ujar Soedarjo. Peserta kongres pun...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat