Indonesia mengundang seluruh presiden G-20 dan sejumlah presiden lain.

Anggota G-20 semestinya bersikap adil dan proporsional terhadap sikap presidensi Indonesia.

Empat kapal yang membawa bahan pangan berlayar dari pelabuhan Laut Hitam, Ukraina.

Sebanyak 25 juta ton biji-bijian akan dikirim ke Afrika, Timur Tengah, dan bagian lain dunia.

Sebanyak 25 juta ton biji-bijian akan dikirim ke Afrika, Timur Tengah, dan bagian lain dunia.

WFP mengaku optimistis, kesepakatan gandum yang ditengahi PBB akan berhasil.


Serangan ini menimbulkan keraguan pada kredibilitas Rusia atas komitmennya.

Segala perbedaan bisa dikesampingkan demi sebuah kepentingan. Ini yang dilakukan Erdogan, Putin, dan Raisi.

Kesepakatan akan memungkinkan produk pertanian Ukraina dan Rusia kembali ke pasar dunia.

Iran dan Rusia menjalin kesepakatan gas senilai 40 miliar dolar AS.

Saat ini, Jerman mulai dilanda kekurangan pasokan gas.

G-7 berupaya memainkan peran sentral kebijakan ekonomi global dalam konflik Rusia-Ukraina.

Kini kedua negara memiliki akses yang lebih besar ke informasi intelijen NATO.

Tak ada keuntungan dalam perang, baik buat pihak yang menang maupun kalah.
