Petugas menunjukkan emas batangan edisi imlek 2023 di Butik Emas Antam, Pulogadung , Jakarta, Senin (16/1/2023). | Republika/Prayogi

Nasional

1,7 Kg Logam Mulia Disita Terkait Kasus Korupsi Emas

Penyitaan itu terkait dengan pengusutan lanjutan dugaan korupsi pengelolaan komoditas emas.

JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejakgung) melakukan penyitaan terhadap 17 keping emas seberat 1,7 kilogram (kg) di kantor Unit Bisnis Pengolahan dan Pemurnian Logam Mulia (UBPP LM) di Jakarta Timur (Jaktim), Jumat (29/12/2023). Penyitaan oleh tim penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) itu terkait dengan pengusutan lanjutan dugaan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Kasus Impor Emas, Belasan Keping Emas Disita

Penyitaan didapat dari hasil penggeledahan yang dilakukan di rumah salah satu saksi.

SELENGKAPNYA

Kejakgung Tetapkan Anak Usaha Duta Palma Group Tersangka Korporasi

Surya Darmadi dihukum 16 tahun dalam putusan kasasi di Mahkamah Agung.

SELENGKAPNYA

Emas untuk Tiap Lembar Naskah

Hasil terjemahan Hunain bin Ishaq yang dikerjakan di Bait al-Hikmah dihargai sangat tinggi oleh khalifah Abbasiyah.

SELENGKAPNYA