ILUSTRASI Seorang Muslim yang sudah meninggal dapat disebut sebagai almarhum atau almarhumah, bila perempuan. | ANTARA FOTO / Irwansyah Putra/aww.

Dunia Islam

Mengapa Hanya Jenazah Muslim Bisa Disebut Almarhum?

Sebutan almarhum atau almarhumah berlaku bagi yang wafat dalam keadaan Muslim.

Dalam budaya masyarakat Indonesia, terdapat kebiasaan untuk menyebut seseorang yang sudah wafat dengan “gelar.” Laki-laki yang telah meninggal dunia disebut dengan almarhum. Adapun perempuan yang meninggal disebut dengan almarhumah. Lantas, dari mana sebenarnya kedua istilah, almarhum dan almarhumah, tersebut? Bagaimana etika penggunaannya? Seperti dikutip dari Suara Muhammadiyah (2010), terminologi almarhum dan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Kisah Talut Melawan Jalut, Momen Krusial Bani Israil

Pasukan Talut berhasil melawan Jalut sehingga Bani Israil pun kembali berkuasa.

SELENGKAPNYA

Ketika Nabi Sulaiman Dituduh Berbuat Sihir

Orang-orang fasik ini menuduh Nabi Sulaiman berbuat sihir.

SELENGKAPNYA

Teladan Rasulullah di Medan Khaibar dan Dzatu ar-Riqa

Dalam Perang Khaibar maupun Dzatu ar-Riqa, Rasulullah SAW dan Muslimin petik kemenangan.

SELENGKAPNYA