Oni Sahroni | Daan Yahya | Republika

Konsultasi Syariah

Bolehkah Karyawan Telat Masuk Kerja Disanksi Potong Gaji?

Lembaga boleh memberlakukan ketentuan sanksi kepada karyawannya (yang tidak disiplin).

DIASUH OLEH USTAZ DR ONI SAHRONI; Anggota Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia Assalamu’alaikum wr wb. Beberapa lembaga/institusi memberlakukan ketentuan bahwa karyawan yang terlambat masuk kerja akan mendapatkan sanksi berupa pengurangan atas gaji yang bersangkutan. Bagaimana pandangan syariah terkait ketentuan tersebut? Mohon penjelasan, Ustaz. -- Yahya, Jakarta Wa’alaikumussalam wr wb. Lembaga boleh memberlakukan ketentuan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Tantangan Mediamorfosis Menghadapi Generasi Kaca

Pandemi Covid-19 sejak 2020 juga mengakselerasi perilaku digital warga global.

SELENGKAPNYA

MUI: Perkuat Ukhuwah Jelang Tahun Politik

Forum ukhuwah MUI akan terus mengoordinasi ormas-ormas Islam di tiap provinsi.

SELENGKAPNYA

Muhammadiyah Bangun Sumur dan Masjid di Kenya

Saat ini Muhammadiyah masih menunggu proposal dari Kedutaan Kenya untuk melihat perincian kebutuhan mereka

SELENGKAPNYA