Aktivis Kontras mengenakan topeng berwajah Munir saat melakukan aksi di depan kantor Komnas HAM, Jakarta, Jumat (12/8/2022). | Republika/Thoudy Badai

Nasional

Penyelesaian Non-Yudisial Kasus HAM Berat Dikritik

Koalisi memandang Keppres Tim Penyelesaian Non-Yudisial berpotensi membuat impunitas semakin menguat.

JAKARTA -- Koalisi Masyarakat Sipil mengkritik Keputusan Presiden tentang Pembentukan Tim Penyelesaian Non-Yudisial Pelanggaran HAM Berat Masa Lalu. Koalisi menilai tim tersebut bertolak belakang dengan realita kondisi penyelesaian pelanggaran HAM berat masa lalu.  Koalisi memandang penyelesaian kasus HAM berat di Indonesia justru mengalami kemunduran setelah hampir delapan tahun era pemerintahan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Riwayat Kairo Pra-Modern

Kairo menggantikan reputasi Baghdad sebagai mercusuar peradaban Islam.

SELENGKAPNYA

Tugu Peringatan Pergerakan Nasional yang Ditolak Belanda

Tugu batu yang dibangun di Solo pada 1934 hanyalah monumen 25 tahun pergerakan nasional.

SELENGKAPNYA