Jamaah haji Indonesia gelombang 1 usai menunaikan ibadah sholat Zuhur berjamaah di Masjid Nabawi, Selasa (14/6/2022). | A Syalaby Ichsan/Republika

Kabar Tanah Suci

Suka-Duka Pelayan Imam Masjid Nabawi

Hasan berangkat demi memenuhi panggilan tugas di Masjid Nabawi.

OLEH ACHMAD SYALABY ICHSAN Di sebuah gedung cokelat tepat di depan pintu 309 Masjid Nabawi, Hasan Tata Abbas sedang menyiapkan kebutuhan Syekh Abdul Muhsin bin Muhammad al-Qasim. Pria asal Banten itu kerap membantu kebutuhan salah seorang imam Masjid Nabawi tersebut dari menyiapkan ruangan hingga sandal. Tak hanya itu, Hasan kerap menemani...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Judi Daring Masih Marak

Pemblokiran 15 game online yang memuat unsur perjudian bukan yang terakhir.

SELENGKAPNYA

Panglima: Super Garuda Shield Perkuat Diplomasi

Latihan dilakukan untuk menguatkan diplomasi Indonesia dengan dunia internasional.

SELENGKAPNYA