ILUSTRASI Seorang ulama, asy-Syadzili, mengajarkan hikmah ihwal zuhud. | DOK AP EMRAH GUREL

Kisah

Memahami Makna Zuhud

Jangan menilai zuhud hanya dari penampilan.

Di dalam kitab Jami’ul Karomatil Auliya’ karya Allamah Syekh Yusuf bin Ismail Nabhani, ada cerita berikut. Pada suatu ketika, Syekh Abu Hasan Ali asy-Syadzili sedang memberikan pelajaran kepada murid-muridnya perihal makna zuhud. Seluruh hadirin murid menyimak penuturannya dengan saksama. Tiba-tiba, seorang yang berpakaian kumuh mendatangi majelis tersebut. Lelaki asing ini...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Inflasi Volatile Food pada Bulan Ramadhan dan Idul Fitri

Kebijakan menjaga stok pangan strategis menjadi pilihan dalam kebijakan pangan nasional.

SELENGKAPNYA

Masjid Kubah Raksasa, Kebanggaan Tangerang

Masjid Raya al-A’zhom memiliki kubah yang unik.

SELENGKAPNYA

Dinamika Kemiskinan di Provinsi Jawa Barat

Sebaran penduduk miskin justru terkonsentrasi di daerah yang dekat dengan Provinsi Jakarta.

SELENGKAPNYA