ILUSTRASI Shalawat kepada Nabi SAW. | dok islam online

Kisah

Kisah Nelayan Gemar Shalawat Nabi

Nelayan ini ternyata mencapai maqam yang tinggi lantaran gemar bershalawat.

Alkisah, dahulu ada seorang nelayan yang hidup pas-pasan dan sendirian. Bagaimanapun sukar kesehariannya, lelaki ini gemar sekali bershalawat. Ia merasa begitu bahagia saat melakukan ibadah sunah itu. Sayangnya, shalawat yang biasa nelayan ini ucapkan kurang tepat: "Shollu ‘alaihi wasallimu tasliimaa." Barangkali, ia teringat pada Alquran surah al-Ahzab ayat ke-56. ‎“ إِنَّ...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Israel Teror Gaza pada Malam Takbiran, 14 Korban Jadi Syuhada

Pembantaian ini terjadi akibat pendudukan Israel yang mengincar sebuah rumah di kamp Nuseirat di jalur Gaza tengah.

SELENGKAPNYA

Puasa Syawal, Puasa Enam Hari Diganjar Pahala Setahun

Puasa ini biasa dilakukan selama enam hari berturut-turut atau bisa juga dilakukan secara terpisah pada bulan Syawal.

SELENGKAPNYA

Bantuan RI untuk Gaza Akhirnya Diterjunkan dari Udara

Bantuan diterjunkan dengan metode low cost low altitude.

SELENGKAPNYA