Kau, Aku, dan Kopi | Daan Yahya/Republika

Sastra

Kau, Aku, dan Kopi

Puisi De Eka Putrakha

Oleh DE EKA PUTRAKHA

Kau, Aku dan Kopi dalam diam sebenarnya kita saling berebut pada secawan kopi manakah menyimpan segala kenangan aku telah menyiapkan cerita lantas kau menuangkan rasa sementara sepahit kopi menyuguhkan kisah manis     —kita menyuguhkan lagi kenangan 23 Januari 2023 ***   Sebagaimana Perasaan Menjadi Jalan Menemukan   Semua belum pasti berjalan Kebimbangan acapkali mendera Pada sebuah hati yang telah lama     :menyendiri Sebagaimana perasaan Menjadi jalan menemukan Mencari...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Zarathustra, Kita Temui Pembunuhan

Puisi-puisi Yuris Julian

SELENGKAPNYA

Membelah Rembulan

Puisi Ilham Nuryadi Akbar

SELENGKAPNYA

Jalan Pulang

Cerpen Jagad Wijaksono

SELENGKAPNYA