Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken berbicara selama Konferensi Pasca Menteri ASEAN di Jakarta, Indonesia, Jumat, 14 Juli 2023. | AP Photo/Dita Alangkara

Internasional

Negara Barat Desak ASEAN Tekan Myanmar

Amerika mendesak ASEAN menerapkan konsensus untuk Myanmar.

JAKARTA – Negara-negara Barat mendesak ASEAN melakukan tekanan agar Myanmar menghentikan kekerasan yang masih terus terjadi selepas kudeta militer pada 2021 lalu. Sejauh ini, ASEAN belum berhasil menelurkan kebijakan konkret yang bisa menahan laju kekerasan di Myanmar. Menteri Luar Negeri (Menlu) Amerika Serikat (AS) Antony Blinken mengajak ASEAN untuk menekan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Krisis Myanmar Jadi Sorotan ASEAN

ASEAn mengacam kekerasan di Myanmar.

SELENGKAPNYA

Menlu: ASEAN Harus Tegas Tolak Jadi Proksi 

Sejumlah isu bakal dibahas menteri luar negeri ASEAN.

SELENGKAPNYA

Megatren Strategis Global Keketuaan Indonesia di ASEAN

ASEAN harus konsisten menjunjung tinggi hukum internasional dan tidak menjadi proksi bagi siapapun.

SELENGKAPNYA