Sejumlah jamaah haji lansia shalat berjamaah di Masjid Al Amman komplek Polda Jawa Barat (Jabar). Setelah menunggu cukup lama, para calon jamaah haji termasuk jamaah haji lansia akhirnya diberangkatkan. Semangat mereka tampak saat proses pemberangkatan kl | Edi Yusuf/Republika

Kabar Tanah Suci

Jelang Puncak Haji, Jumlah Jamaah Butuh Kursi Roda Meningkat

Kebutuhan kursi roda jamaah lansia selama di Tanah Suci bersifat dinamis

Oleh FUJI EKA PERMANA dari MAKKAH, ARAB SAUDI

MAKKAH -- Sebanyak 6.184 jamaah haji membutuhkan kursi roda sejak dari Indonesia berdasarkan Sistem Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat). Meski demikian, Kepala Bidang Layanan Lansia pada PPIH Arab Saudi Slamet menjelaskan, jamaah yang butuh kursi roda naik ketika sudah tiba di Arab Saudi. Adanya kenaikan tersebut karena berdasarkan pendataan, ada...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat