Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy (tengah) mengunjungi Kantor Daker Madinah, Arab Saudi, Sabtu (3/6/2023). | Rep-Agung Sasongko

Kabar Tanah Suci

Muhadjir Dorong Pemasangan GPS untuk Jamaah Lansia

Penundaan pemberangkatan jamaah lansia kian memperpanjang antrean jamaah di atas 65 tahun.

Oleh AGUNG SASONGKO dari MADINAH, ARAB SAUDI

MADINAH -- Banyaknya jumlah jamaah lansia pada musim haji 1444/2023 ini turut menaikkan kasus jamaah tersasar di area Masjid Nabawi. Untuk itu, Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy mendorong penggunaan tanda pengenal berbasis teknologi lewat global positioning system (GPS), khususnya untuk jamaah haji lansia. "Termasuk tanda bagi...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Bersalaman Usai Shalat Itu Bid'ah, Benarkah?

Hukum saling berjabat tangan setelah shalat diperbolehkan dan memiliki landasan yang kuat.

SELENGKAPNYA

Perayaan Waisak 2023 Momentum Tata Ulang Candi Borobodur

Pengelolaan Candi Borobudur mengedepankan nilai-nilai spiritual, edukasi, dan budaya.

SELENGKAPNYA