Bermacam jenis tidur (ilustrasi) | Pixabay/CDD20

Tuntunan

Bukan Sekadar Mimpi

Rasulullah memberi tuntunan jika kita mendapatkan mimpi baik dan buruk.

Oleh ACHMAD SYALABY ICHSAN

Sebagai bunga tidur, mimpi menjadi sesuatu yang kerap mengilhami manusia. Kisah para nabi dan rasul pun mengajarkan kita bahwa Allah SWT memberi petunjuk kepada utusan-Nya lewat mimpi. Alquran pun merekamnya, di antaranya pada kisah Nabi Yusuf AS dan Nabi Ismail AS. "(Ingatlah) ketika Yusuf berkata kepada ayahnya, 'Wahai ayahku! Sungguh...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Sejarah Permulaan Penulisan Sirah

Penulisan biografi atau Sirah an-Nabawiyah menjadi perhatian para sarjana sejak abad-abad pertama Hijriyah.

SELENGKAPNYA

Kala Tokoh Musyrik Terpesona Keindahan Alquran

Terpesonanya tokoh musyrik ini akan Alquran ternyata tidak berarti hatinya menerima Islam.

SELENGKAPNYA

Shalat Tahajud Berjamaah, Benarkah Makruh?

Riwayat lain dari Imam Ahmad memberi sinyal bahwa hukum shalat Tahajud berjamaah boleh dilakukan.

SELENGKAPNYA