Menteri BUMN Erick Thohir (kiri) melihat proses scan QR code terkait mekanisme pembelian BBM bersubsidi pada peresmian Program Solar Untuk Koperasi Nelayan atau Program SOLUSI di SPBU Nelayan PPSC, Cilacap Selatan, Cilacap, Jateng, Sabtu (17/9/2022). | ANTARA FOTO/Idhad Zakaria

Kabar Utama

'Solusi' Bantu Nelayan dari Hulu ke Hilir

Dalam catatan Pertamina, ada 388 SPBU nelayan di seluruh Indonesia. Sebanyak 129 di antaranya dikelola koperasi.

CILACAP -- Program Solar untuk Koperasi (Solusi) Nelayan telah diluncurkan pada Sabtu (17/9) di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah. Program yang diinisiasi Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Kemenkop UKM) itu tak sekadar memastikan akses solar dengan harga murah, tapi juga membantu...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Siasat Hadapi Kenaikan Harga BBM

Efisiensi di berbagai bidang dalam pengeluaran sehari-hari diperlukan untuk mengantisipasi dampak kenaikan BBM. 

SELENGKAPNYA

Percepat dan Permudah Penyaluran BLT BBM

Kemensos mendapatkan tambahan Rp 400 miliar untuk bansos yatim piatu, lansia, dan disabilitas.

SELENGKAPNYA

Yellen Prediksi Harga BBM di Amerika Naik

Minyak Rusia dibiarkan tetap mengalir ke pasar global untuk menjaga pasokan agar harga tetap terkendali.

SELENGKAPNYA