
Ekonomi
Pertimbangkan Aspek Lingkungan dalam Memilih Emiten Pasar Modal
Investor perlu meningkatkan kesadaran terkait pentingnya praktik keberlanjutan.
JAKARTA — Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menekankan pentingnya peran investor dalam mendukung perusahaan yang berkomitmen memperbaiki lingkungan melalui investasi pada sektor-sektor berkelanjutan. Direktur Pengawasan Emiten dan Perusahaan Publik I OJK M Maulana mengatakan, investor dapat memanfaatkan laporan keberlanjutan untuk menilai emiten-emiten yang memiliki rencana konkret dalam meningkatkan kualitas lingkungan. “Kami mewajibkan...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.