ILUSTRASI Setetes wewangian surga dikisahkan terjatuh dan dihirup penghuni surga level bawah. | DOK PXFUEL

Kisah

Sesal Penduduk Surga

Inilah kisah tentang penduduk surga level bawah.

Surga adalah sebaik-baiknya tempat kembali. Di sanalah orang-orang yang beriman dan diridhai Allah SWT berkumpul. Mereka menuai balasan dari apa-apa yang telah dikerjakan selama di dunia dahulu. Imam Thabrani dalam hadis hasan shahih yang diriwayatkannya mengungkapkan sepenggal kisah berikut ini tentang surga. Surga digambarkan dalam hadis itu mempunyai tingkatan-tingkatan. Masing-masing...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Dari Kejayaan Dunia ke Sujud yang Pertama

Di suatu hari yang penuh haru, Lily Jay mengucapkan syahadat.

SELENGKAPNYA

Mengenal Sejarah Seni Qiraat

Qiraat berarti membaca Alquran dengan benar dan merdu atau bagus.

SELENGKAPNYA

Kisah Hidayah Musisi Rap Amerika

Bagi Erik Schrody, memeluk Islam adalah keputusan terbaik dalam hidupnya.

SELENGKAPNYA