Asma Nadia | Republika

Resonansi

Sekelumit Catatan International Book Fair

Tehran International Book Fair dikunjungi 4 juta-5 juta pengunjung selama acara.

Oleh ASMA NADIA

Saya termasuk yang sangat kecewa dengan keputusan Frankfurt Book Fair pada pertengahan Oktober 2023 yang tiba-tiba membatalkan penghargaan kepada seorang penulis Palestina. Adania Shibli, sang penulis merilis buku berjudul Minor Detail yang mengisahkan kasus pembunuhan dan pemerkosaan gadis badui Palestina oleh tentara Israel. Pembatalan ini dilakukan sebagai respons atas serangan Hamas...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Islam dan Perubahan Iklim

Alquran sudah banyak menyampaikan hal yang berhubungan dengan lingkungan hidup.

SELENGKAPNYA

Ikhlas Menerima Pemberian Allah

Merasa cukup mensyukuri apa yang sudah diberikan Allah.

SELENGKAPNYA

Kerajaan Islam di Tanduk Afrika

Islam tumbuh di daerah Tanduk Afrika dan sempat hadapi kolonialisme Eropa.

SELENGKAPNYA

Apa Makna Ahli Kitab, Bani Israil, dan Yahudi?

Ketiga istilah ini disebutkan dalam Alquran dengan makna masing-masing.

SELENGKAPNYA