Jamaah sedang menunaikan ibadah umrah di Masjidil Haram, Makkah, Arab Saudi, beberapa waktu lalu. | AP

Kisah

Kamar Barokah

Yang paling menggiurkan adalah satu bisnis yang dilakukan secara diam-diam.

Oleh MUHAMMAD SUBARKAH

Arwati (38) terus mengumbarkan senyum ketika melihat satu per satu rombongan jamaah haji asal Bengkulu tiba di tempat pondokan yang dijaga suaminya. Entah mengapa, perempuan kelahiran Sumenep pada hari itu terlihat sangat ramah. Berulang kali menyapa jamaah sambil mempersilakan duduk di sofa. "Istirahat dulu, Bu. Nanti biar ketua kloternya yang...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat