Ganjar Pranowo dan Mahfud MD menghadiri halal bihalal yang digelar Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, di Posko Teuku Umar, Jakarta, Senin (6/5/2024) malam. | Republiika/Nawir Arsyad Akbar

Nasional

Ganjar: Saya tidak akan Bergabung Pemerintahan Prabowo-Gibran

PDIP mengisyaratkan akan menjadi oposisi pemerintahan Prabowo-Gibran di parlemen.

JAKARTA – Calon presiden (capres) pada Pilpres 2024, Ganjar Pranowo resmi membubarkan Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud. Dalam kesempatan tersebut, mantan gubernur Jawa Tengah tersebut juga mendeklarasikan untuk berada di luar pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. "Kita tidak akan pernah berhenti untuk mencintai republik ini, kita akan mengawal dengan benar,...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Pilkada Jakarta Mulai Ramai: dari Eko Patrio, Risma, Hingga Ahok

Di tengah mulai hangatnya pembahasan cagub Jakarta, Ahok tiba-tiba muncul melalui kanal Youtube pribadinya.

SELENGKAPNYA

Nasdem Deklarasikan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Prabowo mengaku gembira atas keputusan Partai Nasdem mendukungnya.

SELENGKAPNYA

Prabowo Jamin Kebebasan Pers dan Siap Dikritik

Prabowo menganggap kritik merupakan risiko yang harus diterima pemimpin politik.

SELENGKAPNYA