Foto udara sejumlah kendaraan melintas di Tol Jakarta-Cikampek dan Jalan Tol Layang MBZ di Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Senin (1/5/2023). | ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah

Nasional

Waspada Potensi Bottleneck di Tol Cikampek Hingga Pejagan

Potensi pelambatan dapat terjadi di wilayah Cipali hingga Pejagan.

BANDUNG – Finalisasi persiapan terus dilakukan menjelang puncak arus mudik Idul Fitri 2024. Salah satu potensi pelambatan akibat bottleneck yang diantisipasi yakni di sepanjang Tol Jakarta-Cikampek (Japek) hingga Tol Pejagan. Tol pantura ini diprediksi akan menjadi jalur favorit pemudik di Pulau Jawa. "Jalur Tol Pantura, Japek, Cipali, Palikanci, dan Pejagan ada potensi...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Jelang Arus Mudik, PUPR Tingkatkan Kemantapan Jalan

Untuk mendukung kelancaran arus mudik, PUPR juga menghentikan sementara seluruh pekerjaan atau proyek di badan jalan.

SELENGKAPNYA

Tarif Tol Transjawa dan Ruas Tol Jalur Utama Pemudik Berbenah

Jumlah kendaraan yang keluar Jabotabek diperkirakan naik 5,94 persen dari periode Lebaran 2023.

SELENGKAPNYA

Jasa Marga: Puncak Arus Mudik 6 April

Sebanyak 1,86 juta kendaraan diprediksi keluar wilayah Jabotabek pada periode arus mudik 3-11 April 2024.

SELENGKAPNYA