ILUSTRASI Buah kurma dapat menjadi pilihan untuk santap buka puasa karena rasanya yang manis. | dok pxhere

Tuntunan

Anjuran Berbuka Puasa dengan Sajian Manis

Berbuka puasa menjadi saat untuk mengembalikan kadar glukosa dalam darah agar optimal.

Dalam menjalankan ibadah puasa Ramadhan, Nabi Muhammad SAW selalu menyegerakan berbuka dan mengakhirkan sahur. Hal itu pula yang beliau sampaikan kepada umatnya. Dalam sebuah hadis qudsi, Rasulullah SAW menyebutkan bahwa Allah SWT berfirman, "Sesungguhnya hamba-hamba-Ku yang paling Kucintai ialah yang lebih menyegerakan berbuka puasa" (HR Ahmad dan Timurmidzi). Dalam hadis lain,...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Heroisme Sultan Baabullah dari Ternate

Raja Ternate ini sukses mengusir kolonialisme Portugis dari negerinya.

SELENGKAPNYA

Tingkatkan Semangat Berbagi Kala Ramadhan

Dalam bulan Ramadhan, amal kebaikan akan dilipatgandakan pahalanya.

SELENGKAPNYA

Pandangan Abu Jahal Ihwal Akhlak Rasulullah

Abu Jahal tetap memusuhi Nabi Muhammad SAW walaupun mengakui ketinggian akhlak beliau.

SELENGKAPNYA