Peserta melihat sejumlah produk UMKM yang dijual di salah satu stan pada rapat koordinasi nasional (Rakornas) Kemenparekraf di Bandung, Jawa Barat, Selasa (12/12/2023). | REPUBLIKA/ABDAN SYAKURA

Iqtishodia

Entrepreneurial Marketing dan UMKM Kuliner

Hal yang terus perlu dilakukan oleh UMKM adalah berinovasi.

OLEH Nurul Hidayati (Dosen Departemen Manajemen FEM), Asqia Rianzani (Alumni Departemen Manajemen FEM) Sektor UMKM berperan sebagai penopang perekonomian, memberikan kontribusi signifikan terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) negara dan mampu menciptakan lapangan kerja bagi masyarakat lokal. Dalam pertumbuhan perekonomian Indonesia selama ini, UMKM berperan dalam penyerapan tenaga kerja sebesar 96,9...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat