Aktivitas bongkar muat peti kemas di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, beberapa waktu lalu. | Republika/Prayogi

Ekonomi

ADB Proyeksikan Ekonomi Indonesia Tetap Tumbuh Tinggi

Permintaan domestik telah mengambil alih peran ekspor komoditas sebagai pendorong pertumbuhan.

JAKARTA -- Bank Pembangunan Asia (Asian Development Bank/ADB) mempertahankan proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2023 di level 5 persen dalam Asian Development Outlook (ADO) Desember 2023. Ekonomi Indonesia diyakini bisa tetap tumbuh tinggi karena permintaan domestik semakin berperan sebagai pendorong pertumbuhan. "Tingkat pertumbuhan 5 persen ini cukup besar di tengah...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat