Aktivis iklim Swedia Greta Thunberg memberi hormat usai menyampaikan pidatonya di panggung demonstrasi di Glasgow, Skotlandia, Jumat, 5 November 2021. | AP/Jon Super

Internasional

Greta Thunberg Kekeuh Dukung Palestina

Dunia tak boleh diam melihat anak-anak Gaza dibantai.

LONDON – Aktivis lingkungan hidup Greta Thunberg menegaskan kembali dukungannya terhadap warga Palestina di Gaza. Hal ini ia tekankan bersama kelompok aktivis Friday for Future menyusul maraknya serangan terhadap sikapnya. Dalam sebuah opini yang diterbitkan di harian Swedia Aftonbladet dan surat kabar Inggris the Guardian pada Selasa (5/12/2023), mereka menuliskan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Perlawanan Palestina tak Pernah Mati

Israel tak pernah berhasil mengenyahkan perlawanan Palestina.

SELENGKAPNYA

Dampak Ekonomi Konflik Palestina-Israel

Ekonom menjelaskan dampak konflik Palestina-Israel terhadap perekonomian dunia.

SELENGKAPNYA

Hamas tak Sendirian, Israel Hadapi Kesatuan Faksi Palestina

Faksi-faksi militer Palestina melakukan serangan terpadu.

SELENGKAPNYA

Merayakan Karya Para Penulis Palestina di Gelar Pekan Baca Palestina

Penerbitan seharusnya mengejawantahkan kebebasan, ekspresi budaya, serta perlawanan.

SELENGKAPNYA