Sejumlah santri melaksanakan apel sebelum pembentangan bendera Merah Putih di Pondok Pesantren Asshiddiqiyah, Kebon Jeruk, Jakarta, Jumat (22/10). Bendera Merah Putih sepanjang 200 meter tersebut dibentangkan mengelilingi lapangan Pondok Pesantren Asshidd | Republika/Putra M. Akbar

Khazanah

Pesantren tak Perlu Lagi Punya Sekolah Formal

Pondok pesantren diminta menunjukkan kembali kualitas pendidikan pesantren yang sejak dulu dikenal unggul

Oleh FUJI EP

JAKARTA -- Pondok pesantren kini lebih bebas memilih bentuk pendidikan yang sesuai dengan karakter dan kebutuhan santrinya, tanpa harus mendirikan sekolah formal. Dengan pengakuan pemerintah secara penuh kepada pesantren, apa pun pendidikan yang dimilikinya akan dapat meluluskan santri yang siap kuliah atau masuk ke dunia kerja. Sekretaris Majelis Masyayikh KH...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Safari Erick Thohir ke Pesantren Saat Maulid Nabi

Erick kemudian menyempatkan diri untuk berziarah ke makam KH Wahab

SELENGKAPNYA

Seribu Ponpes Tolak Kampanye Pemilu di Pesantren

Kampanye di pesantren selalu untuk mendulang suara, bukan pendidikan politik.

SELENGKAPNYA

Sekolah Lima Hari Dinilai Juga Berdampak ke Pesantren

Pendidikan madrasah diniyah di beberapa daerah merupakan satu kewajiban.

SELENGKAPNYA