ILUSTRASI Nabi Muhammad SAW memiliki seorang istri bernama Juwairiyah binti al-Harits. | DOK rawpixel

Kisah

Juwairiyah binti al-Harits, Istri Nabi Pembawa Berkah

Islamnya Juwairiyah binti al-Harits membawa berkah bagi kaumnya.

Ibu Orang-orang Mukmin atau Ummahat al-Mu`minin adalah gelar yang disematkan untuk para istri Nabi Muhammad SAW. Dalam kehidupannya, Rasulullah SAW telah menikah dengan sebanyak 13 orang Muslimah. Bagaimanapun, masa monogami beliau lebih lama daripada masa poligaminya. Bersama dengan Khadijah binti Khuwailid, al-Musthafa menjalani pernikahan selama 25 tahun, sedangkan pascameninggalnya sang...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Mencintai Fitnah, Membenci al-Haq

Seorang sahabat mengucapkan bahwa dirinya condong pada fitnah dan tak menyukai al-haq.

SELENGKAPNYA

Damai di Bumi

Islam adalah agama penengah.

SELENGKAPNYA

MUI Minta Penjelasan Pemerintah Soal Timnas Israel

MUI juga akan mendengar pandangan dari ormas-ormas Islam.

SELENGKAPNYA