Petugas keamanan menjauhkan jurnalis dari Institut Virologi Wuhan setelah tim WHO tiba untuk kunjungan lapangan di Wuhan, Hubei pada Rabu, 3 Februari 2021. | AP/Ng Han Guan

Internasional

Dubes AS Minta RRC Jujur Soal Asal Covid-19

Permintaan itu menyusul kesimpulan terbaru Departemen Energi AS

WASHINGTON -- Persoalan asal mula pandemi Covid-19 kembali jadi arena saling tuding Amerika Serikat (AS) dan Republika Rakyat Cina (RRC). Hal tersebut dipicu laporan terkini Departemen Energi AS soal dugaan kebocoran laboratorium di Wuhan sebagai salah satu kandidat asal-usul virus SARS-CoV-2 yang memicu pandemi global. Sejauh ini asal-usul virus yang...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Rakyat Geram soal Tunjangan Pegawai Pajak

Kasus pegawai pajak punya daya rusak sangat besar ke kepercayaan masyarakat.

SELENGKAPNYA

Aksi Tolak Perppu Cipta Kerja di Depan Gedung Parlemen

Aksi menolak Perppu Cipta Kerja digelar di lima kota berbeda di Indonesia.

SELENGKAPNYA