Sejumlah petugas menata makanan khas Indonesia untuk jamaah calon haji di dapur katering Ahla Zad Company, Mekkah, Kamis (18/7/2019). Setiap minggunya jamaah calon haji Indonesia mendapatkan makanan khas daerah masing-masing selama menjalankan ibadah haji | ANTARA FOTO

Khazanah

Katering Haji dan Kebutuhan Menu Nusantara Jamaah

Penunjukan PT HATI sebagai operator katering haji mempunyai efek kebangkitan ekonomi UKM.

Kebutuhan konsumsi jamaah haji Indonesia relatif lebih bervariasi ketimbang jamaah dari negara lain. Hal tersebut bisa dilihat dari daftar menu yang harus dipenuhi 13 dapur di Madinah. Beberapa daftar menu lauk-pauk yang harus dipenuhi, yakni semur ayam, ikan tuna cabai hijau, ayam rica-rica, ikan patin goreng bumbu kuning, terong balado,...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menanti Kementerian Haji dan Umrah

Indonesia dinilai perlu mengimbangi kementerian haji di Saudi.

SELENGKAPNYA

Terapi Kesehatan tanpa Obat Kimiawi Ala Nabi

Selain bahan tradisional, pengobatan Rasulullah juga mengandalkan unsur spiritual.

SELENGKAPNYA

UPZ Masjid Sebagai Solusi Krisis

UPZ masjid akan jadi penggerak sosial ekonomi masyarakat secara masif.

SELENGKAPNYA