Kendaraan terjebak kemacetan di Tol Limgkar Luar Menuju Cikampek dan Jagorawi di kawasan Setu, Cipayung, Jakarta Timur, Jumat (23/12/2022). | Republika/Thoudy Badai

Ekonomi

Pasokan Energi Destinasi Wisata Dipastikan Aman

Pertamina dan PLN sudah melakukan upaya maksimal mengantisipasi BBM dan listrik jelang Nataru.

DENPASAR -- Pemerintah memastikan pasokan energi berupa listrik, BBM, dan elpiji di destinasi wisata, khususnya Bali, dalam kondisi aman menjelang libur Tahun Baru 2023. Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Dadan Kusdiana dalam keterangannya di Jakarta, Rabu (28/12), mengatakan, ketersediaan stok energi saat ini di atas rata-rata.       View this...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Bupati Cianjur Bantah Selewengkan Bantuan Gempa

Sebelumnya, KPK mengaku telah menerima laporan soal dugaan penyelewengan bantuan Cianjur.

SELENGKAPNYA

Wisatawan Lebih Tertarik Liburan Keluar Jawa Barat

Target okupansi atau hunian hotel PHRI meleset dari target yang ditetapkan.

SELENGKAPNYA

Pesisir Utara Jawa Tengah Waspada Gelombang Tinggi

Sebanyak 356 wisatawan yang tertahan di kepulauan Karimunjawa akan diangkut kapal Pelni.

SELENGKAPNYA