Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asyari (kanan) menerima berkas pendaftaran yang diajukan Ketua Umum Partai Kebangkitan Nusantara (PKN) I Gede Pasek Suardika (kiri) saat Pendaftaran Partai Politik Calon Peserta Pemilu tahun 2024 di Kantor KPU, Jak | ANTARA FOTO/Galih Pradipta

Nasional

Dokumen Tujuh Parpol Lengkap

Partai teranyar yang mendaftar adalah Partai Kebangkitan Nusantara (PKN)

JAKARTA -- Komisi Pemilihan Umum (KPU) memastikan kelengkapan dokumen tujuh partai politik (parpol) yang mendaftar sebagai calon peserta Pemilu 2024. KPU saat ini sedang melakukan verifikasi administrasi terhadap ketujuh partai tersebut. "Mengenai tujuh parpol saat ini sedang kami proses verifikasi administrasi," kata Ketua Divisi Bidang Teknis KPU, Idham Kholid di...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Literasi Keuangan Syariah

Sebagai langkah awal, diperlukan edukasi literasi keuangan syariah bagi generasi digital.

SELENGKAPNYA

Para Menlu ASEAN Bahas Krisis Myanmar

Bulan lalu, junta Myanmar telah mengeksekusi mati empat aktivis demokrasi.

SELENGKAPNYA

Riset Genetik-Arkeologi Jawab Asal Usul Manusia Indonesia

Perpaduan data artefak arkeologi dan riset genetika bisa menjawab asal usul manusia Indonesia.

SELENGKAPNYA