Warga menukarkan uang rupiah terhadap uang dollar AS di Money Changer, Jakarta, Rabu (17/4/2024). | Republika/Thoudy Badai

Iqtishodia

Menimbang Risiko Sisi Atas dan Bawah dari Redenominasi

Selama bertahun-tahun, wacana redenominasi rupiah muncul dan menghilang.

OLEH Budi Purwanto (Dosen Manajemen dan Kepala Kantor Manajemen Risiko IPB University) Redenominasi bukan semata penghapusan tiga nol pada rupiah, melainkan ujian moral dan tata kelola ekonomi. Ia membawa potensi reformasi sistem keuangan sekaligus risiko baru bagi korupsi dan manipulasi kebijakan. Di satu sisi, redenominasi dapat menjadi momentum memperkuat integritas...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat