Sisi luar Masjid Ferhat Pasha. Tempat ibadah yang disebut Ferhadija oleh masyarakat lokal ini dibangun pada abad ke-16. | DOK WIKIPEDIA

Arsitektur

Saksi Bisu Perang Bosnia di Banja Luka

Masjid Ferhadija adalah sebuah masjid berarsitektur Utsmaniyah di Bosnia-Herzegovina.

Lebih dari separuh penduduk Bosnia-Herzeovina adalah Muslim. Menurut sensus resmi pada 2013, sekira 1,8 juta warga setempat memeluk Islam. Itu setara dengan 51 persen dari total populasi. Syiar Islam mulai kuat di negeri Semenanjung Balkan itu sejak ekspansi yang dilakukan Kesultanan Turki Utsmaniyah pada akhir abad ke-15. Walaupun sempat dikuasai...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Serangan Ganda Houthi di Laut Merah

Operasi militer akan berlanjut, termasuk serangan terhadap pelabuhan selatan Israel.

SELENGKAPNYA

Suhu Laut Indonesia Makin Panas  

Pesisir Indonesia semakin rentan terhadap banjir rob dan abrasi pantai.

SELENGKAPNYA

Kampung Besar yang Metropolitan

Dahulu pada 1950-an hingga 1960-an, Jakarta dijuluki sebagai the big village.

SELENGKAPNYA