
Kemegahan PLTS Terapung pertama di Indonesia. | Republika
Ekonomi
Tiga Negara Bersaing Pimpin Pasar Energi Bersih ASEAN
Jepang kini memimpin pembiayaan lewat JETP.
JAKARTA — Cina masih memimpin sebagai sumber pembiayaan terbesar untuk investasi energi bersih di Asia Tenggara sepanjang 2013–2023, dengan nilai mencapai 2,7 miliar dolar AS di lima negara utama kawasan. Namun, pengaruh Cina kini mulai diimbangi Jepang dan Korea Selatan (Korsel) yang agresif memperluas penetrasi di sektor energi bersih...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.