Kendaraan terjebak kemacetan di Tol Lingkar Luar Menuju Cikampek dan Jagorawi di kawasan Setu, Cipayung, Jakarta Timur, Jumat (23/12/2022). | Republika/Thoudy Badai

Ekonomi

Sebanyak 14,81 Juta Warga Jabodetabek Diprediksi Bepergian Saat Nataru

Kawasan Puncak Bogor akan diberlakukan ganjil-genap.

JAKARTA — Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) memproyeksi sebanyak 14,81 juta orang atau 43,19 persen dari total jumlah penduduk Jabodetabek akan melakukan pegerakan selama momen Natal dan tahun baru (Nataru). Selain arus mudik, masyarakat yang bepergian juga bertujuan mengunjungi tempat wisata.  Direktur Angkutan BPTJ Tatan Rustandi menjelaskan, puncak arus mudik...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat