Opini--Jejak Diplomasi Indonesia Menghapus Penjajahan di Palestina | Daan Yahya/Republika

Opini

Jejak Diplomasi Indonesia Menghapus Penjajahan di Palestina

Indonesia lahir tidak lepas dari semangat antikolonialisme yang dilahirkan oleh para pendiri bangsa.

Oleh PIZARO GOZALI IDRUS; Senior Fellow Asia Middle East Centre for Research and Dialogue Kuala Lumpur, Kandidat PhD pada Bidang Policy Research and International Studies Universiti Sains Malaysia

Kebijakan luar negeri Indonesia lahir tidak lepas dari semangat antikolonialisme yang dilahirkan oleh para pendiri bangsa. Sejak sebelum kemerdekaan, bangsa Indonesia dan para pendiri bangsa telah menyuarakan perlawanan atas penjajahan. Tokoh kemerdekaan Indonesia Agus Salim dalam tulisannya “Soal Yahudi dan Palestina” pada 1939 telah menyoroti upaya mobilisasi bangsa Yahudi untuk...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Ada Doktrin Dahiya Israel di Balik Pengeboman Rumah Sakit Gaza

Doktrin tersebut pada dasarnya mengubah sasaran sipil menjadi sasaran militer.

SELENGKAPNYA

Presiden Brasil: Israel Setara Teroris

Lula membuat pernyataan tersebut saat tank-tank Israel mengepung RS Al-Shifa di Gaza

SELENGKAPNYA

Diserang Serentak Pejuang Palestina: Prajurit IDF Tewas

Sembilan tentara pasukan IDF tewas dalam serangan jarak dekat.

SELENGKAPNYA

Makin Banyak Tank Israel yang Dihancurkan Roket Yassin 105

Dua tank penjajah Israel di utara Beit Hanoun menjadi target roket Yassin 105.

SELENGKAPNYA