Presiden Joko Widodo bertolak ke Afrika dari Bandara Internasional Kualanamu, Sumatra Utara, Ahad (20/8/2023). | Muchlis Jr/Biro Pers Sekretari

Kabar Utama

Di Tengah Teka-teki Gabung BRICS, Jokowi ke Afrika

Jokowi menghadiri KTT BRICS yang akan diselenggarakan di Johannesburg pada 22-24 Agustus.

Oleh DESSY SUCIATI SAPUTRI

JAKARTA -- Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) BRICS yang digelar di Afrika Selatan tahun ini bakal membahas perluasan keanggotaan perjanjian dagang antara Brasil, Rusia, India, Cina, dan Afrika Selatan itu. Presiden Joko Widodo yang menyatakan tengah menimbang keanggotaan Indonesia, bertolak ke Nairobi, Kenya, kemarin, sebelum nantinya mengikuti KTT tersebut. Presiden Jokowi...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Negara-Negara Muslim Daftar Gabung BRICS

KTT BRICS bahas mendalam penggunaan mata uang selain dolar AS.

SELENGKAPNYA

Presiden Jokowi Masih Pertimbangkan Keanggotaan BRICS

Indonesia disebut menjadi salah satu negara yang akan bergabung dengan BRICS.

SELENGKAPNYA

Menimbang Untung-Rugi Jika RI Gabung BRICS

Ada beberapa hal yang perlu dicermati Indonesia jika ingin bergabung dengan BRICS.

SELENGKAPNYA