Ahmad Syafii Maarif | Daan Yahya/Republika

Refleksi

Alquran, Umat Islam, dan Persaudaraan Universal (III/Habis)

Rupanya masalah iman ini bukanlah masalah sederhana. Rumit dan penuh misteri!

Oleh AHMAD SYAFII MAARIF

Kita kutip makna ayat 13 surat al-Hujurat secara lengkap, “Wahai manusia! Kami ciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan, dan Kami jadikan kamu beberapa bangsa dan puak agar kamu saling mengenal satu sama lain. Sesungguhnya yang termulia di antara kamu di sisi Allah adalah yang paling takwa. Sesungguhnya...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Nikah Mut'ah dan Nikah dengan Niat Talak, Bolehkah?

Telah menjadi ijmak seluruh ulama bahwa hukum nikah mut'ah adalah haram.

SELENGKAPNYA

Fenomena Meningkatnya Angka Diabetes Anak

Tingginya angka diabetes di kalangan anak-anak adalah imbas dari pola hidup dan pola makan yang tidak sehat.

SELENGKAPNYA

Belajar dari Nabi Yunus

Nabi Yunus disebut juga Dzun Nun yang berarti pemilik paus.

SELENGKAPNYA