Para ulama berbeda pendapat mengenai hukum bersalaman dengan orang yang bukan mahram. | Pixabay

Fatwa

Berlebaran dengan Lawan Jenis Sambil Bersalaman, Bolehkah?

Para ulama berbeda pendapat mengenai hukum bersalaman dengan orang yang bukan mahram.

OLEH ANDRIAN SAPUTRA Salah satu tradisi umat Islam di Indonesia ketika Hari Raya Idul Fitri adalah saling bersalaman atau mushafahah, baik dengan keluarga, tetangga, maupun teman. Namun, bolehkah seorang Muslim bersalaman dengan orang lain yang bukan mahram?  Pengajar Rumah Fiqih Indonesia Ustazah Aini Aryani menjelaskan bahwa terdapat perbedaan pendapat (ikhtilaf) di...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat